Fungsi Stabilizer Link Pada Mobil & Tipe-Tipenya
                        4. Meredam Guncangan
Guncangan merupakan indikator bahwa mobil kurang stabil. Untuk mengatasi masalah ini, Anda bisa memakai suspensi dikombinasikan dengan stabilizer link. Ini bisa membantu Anda ketika harus melalui jalan yang rusak dan miring.
5. Mobil Stabil
Tidak peduli jalan berbelok ataupun lurus, bila mobil stabil pasti akan membuat nyaman. Balancing dan spooring dalam ban memang penting, namun ada hal lain yang penting yaitu stabilizer link.
Stabilizer link memang memiliki fungsi yang sangat krusial bagi mobil. Selain itu, Anda harus bisa memilih mana tipe yang cocok. Jangan sampai melupakan stabilizer link untuk kendaraan Anda. Untuk informasi unik mengenai otomotif lainnya, silahkan kunjungi https://suzukidealerkalimalang.id/.