Apa Saja Barang yang Sebaiknya Selalu Ada di Mobil untuk Keadaan Darurat?
Maka dari itu, peralatan seperti dongkrak, kunci roda, ban cadangan penting sekali dibawa.
Keadaan darurat mobil seperti masalah ban bisa Anda atasi sendiri jika memiliki peralatan seperti di atas. Anda jadi tidak perlu menunggu bantuan terlalu lama, karena peralatan perbaikan ban sudah siap.
-
Buku Manual
Sering disepelekan, buku manual sebenarnya penting sekali untuk Anda bawa kemana-mana.
Buku ini menjadi sumber informasi jika keadaan darurat Anda alami. Karena di buku manual ada instruksi penting terkait cara menangani masalah pada mobil.
Misalnya, instruksi cara mengganti ban, cara memeriksa sistem kelistrikan dan sebagainya. Untuk Anda yang belum begitu paham tentang memperbaiki mobil, buku manual ini sangat membantu sekali.
-
APAR (Alat Pemadam Api Ringan)